Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

MERANCANG SISTEM PAKAR MENDIAGNOSA PENYAKIT KANKER PAYUDARA BERBASIS WEB

ALAWIYAH, TUTI (2016) MERANCANG SISTEM PAKAR MENDIAGNOSA PENYAKIT KANKER PAYUDARA BERBASIS WEB. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
Skripsi TUTI ALAWIYAH - bab 1.pdf

Download (169kB)
[img] Text
Skripsi TUTI ALAWIYAH-abstrak.pdf

Download (93kB)

Abstract

Kesehatan merupakan hal berharga bagi manusia, karena siapa saja dapat mengalami gangguan kesehatan, salah satunya adalah kanker payudara yang sudah banyak menimbulkan korban terutama wanita. Untuk menangani masalah penyakit tersebut dibutuhkan seorang dokter spesialis kanker. Permasalahan yang muncul adalah terbatasnya jumlah, waktu dan tenaga dari seorang dokter sehingga untuk melakukan konsultasi ketika dokter berhalangan hadir akan menyulitkan pasien. Untuk itu seorang dokter membutuhkan pendamping atau asisten dalam menangani penyakit tersebut, sehingga kebutuhan pasien untuk mendapatkan pelayanan medis yang lebih baik dapat segera terpenuhi. Karena hal tersebut dibutuhkan suatu alat bantu untuk mendiagnosa penyakit kanker payudara yaitu berupa sistem pakar. Dengan adanya sistem pakar, masyarakat dapat mengaksesnya setiap saat untuk berkonsultasi. Perancangan sistem ini akan memudahkan dan membantu user dalam mendiagnosa penyakit kanker payudara serta menentukan penyakit dan pengobatannya berdasarkan gejala-gejala yang dipilih oleh user. Sistem pakar ini menggunakan metode Forward Chaining dan bahasa pemerograman PHP, serta pengolahan database menggunakan MySQL.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: System Information
Divisions: Fakultas Teknik > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Ny Amrita Dyah Lestari
Date Deposited: 08 Nov 2022 04:14
Last Modified: 08 Nov 2022 04:14
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/1328

Actions (login required)

View Item View Item