PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus Di Smk Muhammadiyah 9 dan Sma Muhammadiyah 18 Jakarta Selatan)

Ningtyas, Kartika Ayu (2021) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus Di Smk Muhammadiyah 9 dan Sma Muhammadiyah 18 Jakarta Selatan). Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
abstrak.pdf

Download (297kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (248kB)

Abstract

Penelitian dilaksanakan di SMK Muhammdiyah 9 dan SMA Muhammdiyaah 8 penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 65 sampel dengan teknik penentuan jumlah sampel yang digunakan. Jenis penelitian ini adalah analisis kuantitatif (statistik). Dengan bantuan software SPSS 22, hasil penelitian menunjukkan bahwa Gaya Kepemimpinn tidak berpengaruh langsung dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja, Motivasi Kerja berpengaruh langsung dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja Gaya Kepemimpinan berpengaruh langsung dan signifikan terhadap Kinerja Guru, Motivasi Kerja berpengaruh langsung dan signifikan terhadap Kinerja Guru. Kepuasan Kerja tidak berpengaruh langsung dan signifikan terhadap Kinerja Guru, Gaya Kepemimpinan memiliki pengaruh tidak langsung terhadap Kinerja Guru Dengan Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja memiliki pengaruh langsung terhadap Kinerja Guru dengan Kepuasan Kerja.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Management > Financial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Tn Andrian Prayudho
Date Deposited: 22 Nov 2022 04:43
Last Modified: 22 Nov 2022 04:43
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/1484

Actions (login required)

View Item View Item