Khiftiani, Ameilyana (2020) PENGELOLAAN INFORMASI HUMAS ERHA CLINIC DALAM PENANGANAN KOMPLAIN DI INSTAGRAM. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.
Text
bab 1.pdf Download (1MB) |
|
Text
abstrak.pdf Download (1MB) |
Abstract
Erha Clinic merupakan salah satu klinik kesehatan dan kecantikan yang ada di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengelolaan informasi yang dilakukan Humas Erha Clinic dalam menangani komplain di instagram. Landasan teori yang digunakan adalah Teori informasi organisasi dan menggunakan landasan konseptual Komunikasi, komunikasi organisasi, Humas, pengelolaan informasi, komplain, media sosial, dan instagram. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini pendekatan studi kasus. Paradigma Konstruktivistik. Metode penelitian kualitatif deskriptif. Menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sistem pengelolaan informasi yang dilakukan oleh Humas Erha Clinic adalah menggunakan tiga tahapan yakni penerimaan informasi, seleksi dan retensi. Penyelesaian komplain yang dilakukan adalah perlu diadakan sosialisasi dari Humas Erha mengenai semua keluhan atau komplainan yang muncul di instagram baik dari segi pelayanan maupun produk
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Social Sciences > Social Sciences (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1) |
Depositing User: | Tn Andrian Prayudho |
Date Deposited: | 19 Jan 2023 07:32 |
Last Modified: | 19 Jan 2023 07:32 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/2190 |
Actions (login required)
View Item |