Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

IMPLEMENTASI DATA MINING PADA PENJUALAN PRODUK MINIMARKET SAHABAT UMAT MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI

Parika, Lolla Padussi (2020) IMPLEMENTASI DATA MINING PADA PENJUALAN PRODUK MINIMARKET SAHABAT UMAT MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
bab 1.pdf

Download (101kB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (414kB)

Abstract

Minimarket Sahabat Umat merupakan sebuah toko retail di Kabupaten Bekasi yang berdiri sejak tahun 2018. Seiring dengan perkembangan minimarket ini muncul beberapa permasalahan yang diakibatkan oleh menumpuknya data transaksi yang tidak diolah dan hanya di jadikan arsip saja. Hal ini sangat disayangkan karena data tersebut tidak memiliki manfaat bagi perusahaan dan juga data transaksi tersebut akan menjadi data sampah yang membebani basis data. Dari permasalah tersebut, maka diperlukan suatu sistem aplikasi desktop untuk menganalisis data transaksi penjualan yang nantinya akan bermanfaat bagi pihak minimarket untuk memperoleh pengetahuan berupa pola-pola pembelian, serta mengetahui kombinasi pembelian barang antara satu dengan yang lainnya dan tentunya hal ini dapat memberi solusi untuk minimarket dalam mengambil kebijakkan untuk menghasilkan keuntungan lebih.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Technology > Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Tn Satrio Wibowo
Date Deposited: 08 Mar 2023 06:50
Last Modified: 08 Mar 2023 07:05
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/3004

Actions (login required)

View Item View Item