Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

PENYULUHAN MEMAHAMI PERILAKU KONSUMEN UMKM DI LINGKUNGAN RT002/08, KEBAYORAN LAMA UTARA, KEBAYORAN LAMA, JAKARTA SELATAN

Sitorus, Guston (2021) PENYULUHAN MEMAHAMI PERILAKU KONSUMEN UMKM DI LINGKUNGAN RT002/08, KEBAYORAN LAMA UTARA, KEBAYORAN LAMA, JAKARTA SELATAN. [Teaching Resource]

[img] Text
17-GNP-20-21-LAP-PkM-RT02-08-GNP-20-21.pdf

Download (2MB)

Abstract

Pertumbuan ekonomi Indonesia pada masa pandemic covid 19 menurun terus ditandai dengan terjadinya krisis ekonomi yang berkepanjangan dan sangat berdapak terhadap semua aspek kehidupan masyarakat, terutama kegiatan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Namun pada kenyataannya di samping pengaruh pandemic covid 19 UMKM juga menghadapi berbagai masalah, baik berupa kendala-kendala dan masalah-masalah yang bersumber dari internal dan eksteral UMKM, misalnya masalah mengelola usahanya sehingga masih tetap tergolong usaha tradisional maka perkembangannyapun sangat lambat. Adapun berbagai masalah yang dihadapi para pedagang kecil, seperti pedagang kecil belum memahami betapa pentingnya memahami perilaku konsumen untuk dapat meningkatkan kepuasan konsumen itu sendiri. Dilihat dari masalah-masalah yang dihadapi UMKM atau para pedagang kecil di lingkungan RT002/08 mengakibatkan meurunnya panjualan dari waktu ke waktu, untuk itu perlu dilakukan penyuluhan pemahaman perilaku konsumen kepada para pedagang di lingkungan RT002/08, Kebayoran Lama Utara, Kebayoran Lama.

Item Type: Teaching Resource
Subjects: Laporan Penelitian Dosen
Divisions: Laporan Penelitian Dosen
Depositing User: Nn Nilam Cahya
Date Deposited: 20 Apr 2023 01:57
Last Modified: 20 Apr 2023 01:57
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/3285

Actions (login required)

View Item View Item