Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

Persaingan Eksistensi Cina - Amerika Serikat Di Laut Cina Selatan (2015-2017)

Wijaksono, Diffa Arief (2020) Persaingan Eksistensi Cina - Amerika Serikat Di Laut Cina Selatan (2015-2017). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.

[img] Text (Full Text)
DIFFA ARIEF WIJAKSONO 051601503125018.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[img] Text (Abstrak)
DIFFA ARIEF WIJAKSONO_Abstrak.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (992kB)

Abstract

Hubungan Cina dan Amerika Serikat sudah berlangsung lama. Sepanjang sejarah hubungan kedua Negara selalu naik turun, terkadang dalam kondisi baik, terkadang dalam kondisi buruk. Di dalam Sengketa Laut Cina Selatan (LCS) yang diperebutkan oleh Cina, Vietnam, Filipina, Malaysia, dan Brunei. Pengklaiman LCS didasari pada beragam hal, seperti Cina didasari peta kuno Dinasti Qing, Vietnam berdasarkan peta kuno dan perjanjian San Francisco 1951, sedangkan Filipina, Malaysia, dan Brunei, ketiganya berdasarkan zona eksklusif ekonomi (ZEE). Keragaman bukti tersebut menimbulkan kelima claimants saling mengklaim sehingga sengketa pun terjadi. Selain bukti tersebut, kepentingan ekonomi lah yang menjadi alasan di balik claim Negara – Negara tersebut

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Political Science > International relations
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional (S1)
Depositing User: Unnamed user with username braja
Date Deposited: 22 Apr 2021 01:20
Last Modified: 05 Dec 2022 02:03
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/355

Actions (login required)

View Item View Item