Implikasi Mundurnya Amerika Serikat Dari kesepakatan nuklir Iran "Joint Comprehensive Plan Of Action (JCPOA) 2015" Terhadap Hubungan Iran-Amerika Serikat Di Sektor Strategis

Nawawi, Imam (2020) Implikasi Mundurnya Amerika Serikat Dari kesepakatan nuklir Iran "Joint Comprehensive Plan Of Action (JCPOA) 2015" Terhadap Hubungan Iran-Amerika Serikat Di Sektor Strategis. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.

[img] Text (Full Text)
IMAM NAWAWI 051601503125006.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[img] Text (Abstrak)
IMAM NAWAWI_Abstrak.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (848kB)

Abstract

Program nuklir Iran telah menimbulkan perselisihan di antara Iran dan Amerika Serikat. Untuk menyudahi perselisihan tersebut, pada tahun 2013 disusunlah kesepakatan mengenai nuklir Iran antara Iran, Amerika Serikat, dan sejumlah negara lain. Kesepakatan ini selesai disusun pada tahun 2015 dan disebut dengan Joint Comprehensive Plan of Action (JCPOA). Namun tidak lama setelahnya, Amerika Serikat menyatakan mundur dari JCPOA. Penelitian ini bertujuan menjelaskan implikasi mundurnya Amerika Serikat dari JCPOA terhadap hubungan Iran-Amerika Serikat di sektor strategis (sektor ekonomi, sektor politik, dan sektor militer).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Political Science > International relations
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional (S1)
Depositing User: Unnamed user with username braja
Date Deposited: 22 Apr 2021 03:20
Last Modified: 05 Dec 2022 02:09
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/360

Actions (login required)

View Item View Item