Ramadhani, Muhammad Rafli (2024) SISTEM MONITORING ARUS TEGANGAN DAN DAYA ENERGI LISTRIK BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT). Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.
Text (ABSTRAK)
MUHAMMAD RAFLI RAMADHANI - 200100012 (ABSTRAK).pdf - Published Version Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (6MB) |
|
Text (BAB 1)
MUHAMMAD RAFLI RAMADHANI - 200100012 (BAB 1).pdf - Updated Version Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (6MB) |
Abstract
Energi Listrik merupakan salah satu kebutuhan primer yang sangat penting dalam berbagai kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat, baik itu di lingkungan rumah tangga, perkantoran, maupun lembaga pendidikan tinggi. Konsumsi listrik per kapita di Indonesia terus meningkat sejak 2017 rata-rata meningkatnya pada tingkat individu. Konsumsi listrik di rumah seringkali tidak dipahami dengan detail mengenai peralatan rumah tangga yang menggunakan listrik. Akibatnya, pengguna cenderung menganggap penggunaan daya listrik menjadi sia-sia. Hanya mengandalkan pengukuran kWh meter tidaklah cukup efektif. Perangkat dengan daya rendah namun digunakan secara terus-menerus tanpa disadari akan kontribusi terhadap peningkatan konsumsi energi listrik dan berpotensi menyebabkan peningkatan tagihan listrik yang tidak diinginkan.Oleh sebab itu di butuhkan sebuah solusi untuk menurunkan jumlah tagihan listrik salah satunya memanfaatkan teknologi Internet Of Things Pemantauan melalui aplikasi Blynk penelitian bertujuan Untuk memantau arus,tegangan dan daya listrik secara real-time dan mengestimasi biaya yang terkait dengan penggunaan tersebut dan mengontrol penggunaan listrik yang terpakai serta mengetahui adanya kebocoran listrik melalui notifikasi handphone.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Technology > Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika (S1) |
Depositing User: | Tn Andrian Prayudho |
Date Deposited: | 26 Aug 2024 04:12 |
Last Modified: | 26 Aug 2024 04:12 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/3828 |
Actions (login required)
View Item |