Putra, Trian Desa (2024) PENGARUH PREDATORY PRICING, SIKAP KONSUMEN DAN PEMASARAN INTERAKTIF TERHADAP PENINGKATAN PENJUALAN UMKM DI TIKTOK SHOP (STUDI KASUS UMKM KULINER DI JAKARTA SELATAN). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.
Text (ABSTRAK)
Trian Desa Putra-200400025 (ABSTRAK).pdf - Published Version Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (6MB) |
|
Text (BAB 1)
Trian Desa Putra-200400025 (BAB 1).pdf - Published Version Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (6MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh predatory pricing, sikap konsumen, dan pemasaran interaktif terhadap peningkatan penjualan UMKM di TikTok Shop baik secara simultan maupun parsial. Desain penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik non-probability sampling. Populasi penelitian ini adalah pelaku UMKM kuliner di wilayah Jakarta Selatan yang menggunakan TikTok Shop dengan sampel yang digunakan sebanyak 100 responden dengan menggunakan rumus roscoe. Metode analisis data yang digunakan merupakan analisis regresi linear berganda, uji auto korelasi, uji F (simultan), Uji t (parsial), dan Koefisien Determinasi (Adjusted R Square) dengan bantuan software SPSS 25. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh secara simultan antara variabel Predatory Pricing, Sikap Konsumen, dan Pemasaran Interaktif berpengaruh signifikan terhadap Peningkatan Penjualan. Secara parsial, Predatory Pricing dan Sikap Konsumen berpengaruh signifikan terhadap Peningkatan Penjualan. Sementara Pemasaran Interaktif tidak berpengaruh signifikan terhadap Peningkatan Penjualan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Management > Financial Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Nn Nilam Cahya |
Date Deposited: | 03 Oct 2024 07:18 |
Last Modified: | 03 Oct 2024 07:18 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/4083 |
Actions (login required)
View Item |