Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

PERANCANGAN AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PROMOSI PRODUK MOBIL BEKAS BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN METODE MARKER BASED TRACKING ( STUDI KASUS : CARRO INDONESIA )

Lubis, Moranda Boru (2021) PERANCANGAN AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PROMOSI PRODUK MOBIL BEKAS BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN METODE MARKER BASED TRACKING ( STUDI KASUS : CARRO INDONESIA ). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.

[img] Text
SKRIPSI Morada Boru Lubis_Abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI Morada Boru Lubis bab 1.pdf

Download (817kB)

Abstract

Augmented Reality mobil bekas merupakan teknologi yang menggabungkan antara dunia nyata dan dunia virtual untuk menampilkan objek tiga dimensi (3D) berupa mobil bekas. Tujuan dibuatnya aplikasi teknologi AR sebagai media promosi digital agar dapat bertahan dimasa pandemi. Tujuan lain dari pembuatan aplikasi ini yaitu membantu masyarakat sebagai calon pembeli agar memudahkan dalam mengetahui informasi mengenai mobil bekas di Carro Indonesia. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini yaitu menggunakan metode marker based tracking dengan menggunakan marker atau kertas sebagai penanda untuk melakukan pelacakan marker sehingga dapat menampilkan objek animasi 3D mobil bekas di Carro Indonesia. Berdasarkan hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa aplikasi yang dibangun dapat berjalan dengan baik pada smartphone android.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Technology > Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Tn Andrian Prayudho
Date Deposited: 17 Dec 2021 03:28
Last Modified: 17 Dec 2021 03:28
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/524

Actions (login required)

View Item View Item