Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

KONSTRUKSI MEDIA TELEVISI TENTANG PENGEROYOKAN KAUM SYIAH TERHADAP MAJELIS AZ-ZIKRA (Analisis Framing Pemberitaan Pengeroyokan Kaum Syiah Terhadap Faisal Salim Aktivis Islam Majelis Az-Zikra Pimpinan Ust. M Arifin Ilham di Buletin Indonesia Siang Global TV)

Munajar, Arif (2016) KONSTRUKSI MEDIA TELEVISI TENTANG PENGEROYOKAN KAUM SYIAH TERHADAP MAJELIS AZ-ZIKRA (Analisis Framing Pemberitaan Pengeroyokan Kaum Syiah Terhadap Faisal Salim Aktivis Islam Majelis Az-Zikra Pimpinan Ust. M Arifin Ilham di Buletin Indonesia Siang Global TV). Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
ABSTRAK_SKRIPSI ARIF MUNAJAR.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1_SKRIPSI ARIF MUNAJAR.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi karena adanya konflik penyerangan yang dilakukan oleh sekelompok preman yang mengaku dari faham Syiah dan menyerang Majelis Zikir Az-Zikra pimpinan Ust. M. Arifin Ilham yang mengenai salah satu Aktivis Islam Majelis Az-Zikra yaitu Faisal Salim, sehingga korban mengalami luka yang begitu parah. Setelah kejadian itu pimpinan Majelis Az-Zikra yaitu Ust. M. Arifin Ilham mengatakan bahwa kami tidak akan balas dendam dengan apa yang mereka lakukan kepada kami, kami serahkan semua ini kepada pihak yang berwajib, kami harap pelakunya mendapatkan hukuman yang setimpal. Penelitian ini dilakukan terhadap media yang telah mempublikasikan berita ini, sehingga nantinya peneliti akan tahu seberapa besar dampak yang diterima oleh media tersebut. Dan apa pula dampak yang diterima oleh masyarakat ketika setelah menyaksikan tayangan tersebut. Hasil penelitian ini mengenai sangat pentingnya mewaspadai diri dari ancaman-ancaman yang ada disekeliling kita, dan menjadikan kejadian ini agar bisa waspada diri. Karena ancaman bisa datang kapan saja tanpa dapat disangka-sangka.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Comunication
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Nn Desi Novita Sari
Date Deposited: 16 Dec 2022 10:43
Last Modified: 16 Dec 2022 10:43
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/1392

Actions (login required)

View Item View Item