SAPUTRA, ANGGA (2016) PENERAPAN KODE ETIK JURNALISTIK DALAM BERITA KEKERASAN DAN PELECEHAN SEKSUAL TERHADAP ANAK PADA PORTAL BERITA WWW.TRIBUNNEWS.COM. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.
Text
ABSTRAK_SKRIPSI ANGGA SAPUTRA.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB 1_SKRIPSI ANGGA SAPUTRA.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejaumana kecenderungan pelanggaran kode etik jurnalistik dalam penulisan berita kekerasan dan pelecehan seksual terhadap anak periode bulan November 2015 di portal berita www.tribunnews.com. Pendekatan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode yang digunakan adalah analisis isi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa terdapat 2 buah berita yang melanggar pasal 3 kode etik jurnalistik, yaitu sampel berita 5 dan sampel berita 21. Selanjutnya ada 6 berita yang melanggar pasal 4 kode etik jurnalistik, yaitu sampel berita 7, sampel berita 9, sampel berita 10, sampel berita 17, sampel berita 18, sampel berita 20. Sementara, ada 2 sampel berita yang melanggar pasal 5 kode etik jurnalistik yaitu sampel berita 4 dan sampel berita 11. Kesimpulannya adalah portal berita tribunnews.com tidak menerapkan kode etik jurnalistik dalam penulisan berita kekerasan dan pelecehan seksual terhadap anak.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Comunication |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1) |
Depositing User: | Nn Desi Novita Sari |
Date Deposited: | 16 Dec 2022 09:28 |
Last Modified: | 16 Dec 2022 09:28 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/1395 |
Actions (login required)
View Item |