DEWI, KRISTINA (2016) PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KUALITAS PELAYANAN PERPAJAKAN DAN PELAKSANAAN SANKSI PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.
Text
SKRIPSI KRISTINA DEWI_ABSTRAK.pdf Download (93kB) |
|
Text
SKRIPSI KRISTINA DEWI_BAB I.pdf Download (240kB) |
Abstract
Kepatuhan pajak adalah suatu keadaan saat Wajib Pajakmemenuhi semua kewajiban perpajakan dan melaksanakan hak perpajakannya.Kepatuhan pemenuhan kewajiban perpajakan diantaranya mengisi formulir pajak dengan lengkap dan jelas, menghitung jumlah pajak yang terutang dengan benar, dan membayar pajak yang terutang tepat pada waktunya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh pemahaman wajib pajak, kualitas pelayanan perpajakan dan pelaksanaan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Penelitian ini menggunakan data primer dengan menyebarkan kuesioner. Kuesioner yang disebar sebanyak 100 buah kepada wajib pajak orang pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tanah Abang Tiga dan kuesioner yang dapat diolah sebanyak 91 buah. Data dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman wajib pajak tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi, sedangkan kualitas pelayanan perpajakan dan pelaksanaan sanksi pajak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tanah Abang Tiga.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Acounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Nn Nilam Cahya |
Date Deposited: | 14 Feb 2023 06:52 |
Last Modified: | 14 Feb 2023 06:52 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/2572 |
Actions (login required)
View Item |