Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

TINJAUAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL KISAH CINTA MINKE DAN ANNELIES DALAM FILM BUMI MANUSIA

SATRIA, IKHSAN (2024) TINJAUAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL KISAH CINTA MINKE DAN ANNELIES DALAM FILM BUMI MANUSIA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.

[img] Text (ABSTRAK)
Ikhsan Satria(ABSTRAK) - 200900057.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB)
[img] Text (BAB 1)
Ikhsan Satria(BAB 1) - 200900057.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB)

Abstract

Penelitian yang berjudul Tinjauan Komunikasi Interpersonal Kisah Cinta Minke dan Annelies Dalam Film Bumi Manusia ini bertujuan untuk mengetahui Komunikasi Interpersonal pada Kisah Cinta Minke dan Annelies dalam film Bumi Manusia. Teori yang digunakan pada penelitian ini adalah teori penetrasi sosial untuk menggambarkan bagaimana tahapan-tahapan komunikasi interpersonal terjadi pada adegan yang ditampilkan melalui film Bumi Manusia yaitu adanya kisah cinta Minke dan Annelies. Penelitian ini menggunakan analisis semiotika John Fiske dengan pendekatan penelitian kualitatif dan paradigma kritis yang bersifat deskriptif dengan pengumpulan data secara primer dan sekunder dengan menggunakan studi dokumen dan studi perpustakaan. Subjek pada penelitian ini adalah film Bumi Manusia dan objek penelitian yaitu adalah scene-scene yang memberikan tanda adanya unsur komunikasi interpersonal pada kisah cinta Minke dan Annelies. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa film Bumi Manusia terdapat scene- scene yang menggambarkan adanya unsur komunikasi interpersonal pada level- level yang telah ditentukan melalui “The Codes of Television” menurut John Fiske. Kesimpulan pada penelitian ini menegaskan bahwa film Bumi Manusia menggunakan berbagai elemen sinematik untuk menggambarkan komunikasi interpersonal antara Minke dan Annelies.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Comunication
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Nn Nilam Cahya
Date Deposited: 03 Oct 2024 10:32
Last Modified: 03 Oct 2024 10:32
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/4092

Actions (login required)

View Item View Item