Desitianto, Devit (2016) PENGARUH RETURN ON ASSET, CASH RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, DAN EARNING PER SHARE TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO PADA PERUSAHAAN YANG MASUK DALAM KELOMPOK JAKARTA ISLAMIC INDEX DAN LISTING DI BEI PERIODE 2011-2015. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.
Text
abstrak.pdf Download (199kB) |
|
Text
bab 1.pdf Download (197kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return On Asset, Cash Ratio, Debt To Equity Ratio dan Earning Per Share terhadap Dividend Payout Ratio pada perusahaan yang masuk dalam kelompok Jakarta Islamic Index dan listing di BEI periode 2011-2015. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang didapat dari Bursa Efek Indonesia (BEI). Metode penentuan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 40 perusahaan. Teknis analisis yang digunakan yaitu analisis linear berganda. Hasil penelitian menunjukan secara parsial variable Return On Asset dan Cash Ratio tidak berpengaruh terhadap Dividend Payout Ratio, sedangkan Debt To Equity Ratio dan Earning Per Share berpengaruh terhadap Dividend Payout Ratio. Dalam uji secara simultan menunjukan bahwa variabel Return On Asset, Cash Ratio, Debt To Equity Ratio dan Earning Per Share berpengaruh terhadap Dividend Payout Ratio sebesar 18,7 %, sedangkan sisanya sebesar 81,3 % dipengaruhi oleh variabel lain diluar variabel yang diteliti.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Management > Financial Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Tn Andrian Prayudho |
Date Deposited: | 19 Dec 2022 01:29 |
Last Modified: | 19 Dec 2022 01:29 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/1879 |
Actions (login required)
View Item |