Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

SISTEM PEREKOMENDASI PEMILIHAN OUTLET JASA PEMBUATAN COSPLAY MENGGUNAKAN ALGORITMA SLOPE ONE BERBASIS ANDROID

Pangestu, Bambang Aji (2020) SISTEM PEREKOMENDASI PEMILIHAN OUTLET JASA PEMBUATAN COSPLAY MENGGUNAKAN ALGORITMA SLOPE ONE BERBASIS ANDROID. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
Bambang Aji Pangetsu bab 1.pdf

Download (949kB)
[img] Text
Bambang Aji Pangetsu-Abstrak.pdf

Download (1MB)

Abstract

Sistem rekomendasi adalah sistem yang bertanggung jawab atas mesin rekomendasi yang mampu mengidentifikasi serta memberikan konten berpotensi besar dipilih oleh pengguna berdasarkan penyaringan informasi yang mengambil preferensi dari perilaku maupun riwayat pengguna. Metode slope one merupakan salah satu metode dalam sistem rekomendasi, yang bekerja dengan menyaring informasi dari profil pengguna lain berupa rating untuk memprediksi item yang mungkin disukai pengguna. Pada penelitian ini, penulis membangun sistem yang dapat merekomendasikan item berupa toko jasa pembuatan COSPLAY kepada pengguna aplikasi. Aplikasi dibangun menggunakan framework flutter sebagai user interface nya , bahasa PHP sebagai pengola data yang dikirimkan dari aplikasi dan MySQL sebagai databasenya dengan menggunakan algoritma slope one penelitian ini berhasil menghasilkan rekomendasi toko, Skenario perhitungan prediksi dilakukan dengan mengambil rating yang diberikan oleh pengguna sebelumnya terhadap suatu toko. Hasil akhir dari penelitian menunjukkan bahwa metode slope one dapat digunakan untuk membangun aplikasi rekomendasi toko jasa pembuatan COSPLAY.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Technology > Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Tn Andrian Prayudho
Date Deposited: 01 Feb 2023 01:42
Last Modified: 01 Feb 2023 01:42
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/2365

Actions (login required)

View Item View Item