Nopriadi, Nopriadi (2017) IMPLEMENTASI ALGORITMA K-NEARST NEIGHBOR UNTUK PREDIKSI KELULUSAN MAHASISWA FAKULTAS TEKNIK (Studi Kasus: UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA). Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.
Text
bab 1.pdf Download (1MB) |
|
Text
abstrak.pdf Download (2MB) |
Abstract
Tumpukan data nilai yang ada pada database sistem informasi akademik Fakultas Teknik Universitas Satya Negara Indonesia belum dimanfaatkan secara maksimal, padahal dari data tersebut dapat memberikan informasi yang baru yang belum diketahui sebelumnya. Penelitian menggunakan metode K-Nearst Neighbor merupakan metode klasifikasi terhadap objek berdasarkan jarak terdekat antara kasus lama dengan kasus baru, untuk prediksi kelulusan mahasiswa berdasarkan atribut nilai smester 1 sampai dengan semester 6, dengan menggunakan K sebanyak 7, yang sebelumnya telah diuji tingkat keakuratan prediksi nya, dengan tingkat akurasi sebesar 90% yang diterapkan sebagai K - Optimal, utuk memprediksi status kelulusan mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Satya Negara Indonesia.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Technology > Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika (S1) |
Depositing User: | Tn Andrian Prayudho |
Date Deposited: | 21 Feb 2023 01:58 |
Last Modified: | 21 Feb 2023 01:58 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/2692 |
Actions (login required)
View Item |