Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

ANALISIS DAN PERANCANGAN MANAJEMEN AKSES DIREKTORI SERVER MENGGUNAKAN METODE PPDIOO PADA SMK TERPADU H. ABDUL MALIK

Kardewa, Herlambang Raka Prabu (2019) ANALISIS DAN PERANCANGAN MANAJEMEN AKSES DIREKTORI SERVER MENGGUNAKAN METODE PPDIOO PADA SMK TERPADU H. ABDUL MALIK. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
HERLAMBANG RAKA PRABU KARDEWA - ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
HERLAMBANG RAKA PRABU KARDEWA - BAB I.pdf

Download (261kB)

Abstract

Saat ini pada SMK Terpadu H. Abdul Malik telah menggunakan komputer dengan jaringan komputer berbasis Peer to Peer untuk proses pengolahan data serta untuk proses komunikasi data akan tetapi semua komputer yang terhubung ke jaringan dapat mengakases data yang di sharing, serta belum ada batasan pengguna dalam mengakses data, yang mengakibatkan keamanan data tidak terjamin. Salah satu solusi untuk permasalahan tersebut adalah dengan menerapkan jaringan client server serta pemanfaatan sistem pengolahan data yang memudahkan Administrator untuk mengolah hak akses dimana user dapat diatur dalam hak akses penggunaan data dengan implementasi Active Directory melalui server.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Technology > Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Tn Satrio Wibowo
Date Deposited: 07 Mar 2023 07:47
Last Modified: 07 Mar 2023 07:47
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/2973

Actions (login required)

View Item View Item