Ferdianty, Sonia (2022) PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (Studi Empiris pada Sektor Industri Barang Konsumsi periode 2017-2020). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.
Text
SKRIPSI FULL- SONIA FERDIANTY - abstrak.pdf Download (2MB) |
|
Text
SKRIPSI FULL- SONIA FERDIANTY - bab 1.pdf Download (1MB) |
Abstract
Agresivitas Pajak adalah tindakan merekayasa yang di lakukan oleh perusahaan untuk mengurangi kewajiban pajaknya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage Terhadap Agresivitas Pajak yang tercatat di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2020. Pengambilan sampel dalam penelitian ini ada 20 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2020 dengan menggunakan metode puposive sampling. Data di peroleh dari laporan keuangan perusahaan yang telah di publikasikan. Jumlah sampel di peroleh dari 20 perusahaan dengan total sampel 80 sampel yang siap di analisi dan di uji. Teknik analisis yang di gunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi linier berganda dengan tingkat signifikansi a-0,05 atau 5% Hasil dalam penelitian ini menunjukan bahwa Profitabilitas dan Likuiditas secara parsial tidak berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak sedangkan Leverage secara parsial berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak. Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage secara simultan berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Acounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Tn Andrian Prayudho |
Date Deposited: | 01 Mar 2022 04:08 |
Last Modified: | 01 Mar 2022 04:08 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/551 |
Actions (login required)
View Item |