Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

FENOMENA CYBERPORN @DIANNA DEE TERKAIT KONTEN CYBERPORN DALAM PERSPEKTIF COMPUTER MEDIATED COMMUNICATION

Rohmah, Laely (2021) FENOMENA CYBERPORN @DIANNA DEE TERKAIT KONTEN CYBERPORN DALAM PERSPEKTIF COMPUTER MEDIATED COMMUNICATION. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
SKRIPSI LAELY ROHMAH 051703503125052_bab1.pdf

Download (833kB)
[img] Text
SKRIPSI LAELY ROHMAH 051703503125052_cover.pdf

Download (972kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah agar pengguna memahami pornografi online. Fokus penelitian ini adalah pada fenomena pornografi internet, termasuk perkembangan dan pembentukan makna pengguna internet. Cyberporn dalam penelitian ini adalah fenomena tentang layanan pornografi internet. Untuk menjawab pertanyaan tersebut, peneliti menggunakan prosedur penelitian kualitatif dan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Landasan teori yang digunakan adalah computer mediated communication (CMC) adalah jenis aplikasi yang digunakan untuk berkomunikasi antara dua orang atau lebih, berinteraksi melalui komputer yang berbeda, dan menggunakan aplikasi pada komputer di tempat yang berbeda. Hasil penelitian ini bahwa konten video youtube milik Dianna Dee selalu menampilkan lekuk tubuh yang vulgar. Membuat masyarakat yang melihatnya selalu berstetmen negatif dikolom komentar. Konten-konten vulgar yang menampilkan gambar atau video yang tidak senonoh dan bertentangan dengan perspektif cyberporn yang mengakibatkan beberapa orang tidak nyaman atau menyebabkan konflik dalam menggunakan media sosial.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Comunication
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Tn Satrio Wibowo
Date Deposited: 27 Feb 2023 07:41
Last Modified: 01 Mar 2023 03:53
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/2854

Actions (login required)

View Item View Item