Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, DAN MOTIVASI KERJA PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ESSILOR INDONESIA

Irawan, Rudi (2016) KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, DAN MOTIVASI KERJA PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ESSILOR INDONESIA. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
abstrak.pdf

Download (259kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (279kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Motivasi Kerja Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. ESSILOR INDONESIA. Penelitian ini dilakukan melalui pengisian kuesioner oleh karyawan PT. ESSILOR INDONESIA, sampel diambil sebanyak 95 responden. Untuk metode analisis data menggunakan Analisis Jalur Lisrel. Hasil penelitian ini mengidikasikan bahwa Kepemimpinan tidak terdapat hubungan dan langsung signifikan terhadap Budaya organisai, Kepemimpinan berpengaruh dan langsung sigifikan terhadap Kineja karyawan, Budaya organisasi berpengaruh lansung signifikan terhadap Kinerja karyawan, Motivasi berpengaruh langsung dan sinifikan terhadap Kinerja karyawan, Kepemimpinan berpengaruh langsung dan signifikan terhadap Motivasi kerja, dan Budaya organisasi berpengaruh langsung dan signifikan terhadap Motivasi kerja serata Kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Management > Financial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Tn Andrian Prayudho
Date Deposited: 19 Dec 2022 03:48
Last Modified: 19 Dec 2022 03:48
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/1902

Actions (login required)

View Item View Item