Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

ANALISIS LIKUIDITAS , LEVERAGE DAN PROFITABILITAS TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN INDUSTRI SUB SEKTOR FARMASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2015 – 2020

Widiantari, Agata Kristi (2021) ANALISIS LIKUIDITAS , LEVERAGE DAN PROFITABILITAS TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN INDUSTRI SUB SEKTOR FARMASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2015 – 2020. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
SKRIPSI AGATA KRISTI WIDIANTARI - ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI AGATA KRISTI WIDIANTARI - BAB I.pdf

Download (606kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh likuiditas , leverage dan profitabilitas terhadap Financial Distress pada perusahaan Industri Sub Sektor Farmasi. Populasi dalam penelitian ini adalah Perusahaan Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan tahun periode 2015 – 2020. Berdasarkan kriteria yang ditentukan , sampel dalam penelitian ini sebanyak 10 perusahaan dengan metode nonprobability sampling. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder , yaitu data annual report dan laporan keuangan tahunan perusahaan farmasi yang diperoleh dari website BEI, www.idx.co.id Teknik analisis yang digunakan adalah analisis logistik. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial Debt to Assets Ratio berpengaruh positif terhadap Financial Distress Perusahaan Farmasi Indonesia, akan tetapi Current Ratio , Cash Ratio , Debt to Equity Ratio , Return On Assets dan Return On Equity tidak berpengaruh terhadap Financial Distress. Secara Simultan Current Ratio , Cash Ratio, Debt to Assets Ratio , Debt to Equit Ratio , Return On Assets dan Return On Equity berpengaruh terhadap Financial Distress di perusahaan Farmasi Indonesia.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Acounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: Tn Satrio Wibowo
Date Deposited: 08 Mar 2023 02:11
Last Modified: 08 Mar 2023 02:11
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/2993

Actions (login required)

View Item View Item