Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

Komparasi Kearifan Lokal Sebagai Bentuk Cinta Budaya Indonesia Dalam Iklan Es Krim Indonesia

Saputra, Wisnu (2024) Komparasi Kearifan Lokal Sebagai Bentuk Cinta Budaya Indonesia Dalam Iklan Es Krim Indonesia. Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
Wisnu Saputra - 200900080 (ABSTRAK).pdf

Download (1MB)
[img] Text
Wisnu Saputra - 200900080 (BAB 1).pdf

Download (1MB)

Abstract

Pada era gempuran berbagai macam kebudayaan asing yang masuk ke Indonesia, Membuat budaya asli masyarakat Indonesia menjadi terpinggrikan. Padahal Indonesia mempunyai 4.760 museum, Akan tetapi minat terhadap budaya Indonesia mengalami kenaikan yang tidak signifikat. Belum lagi di perparah dengan posisi Indonesia yang berada di posisi ke 8 sebagai negara paling berpengaruh di Asia, Untuk itu Iklan es krim ini hadir sebagai bentuk edukasi cinta budaya dan Kearifan Lokal Indonesia. Pemilihan penelitian dengan menggunakan penjelasan secara deskriptif, Lantaran dalam penelitian ini sangat cocok dengan pembahasan secara mendalam terkait dengan analisis yang digunakan, Yakni analisis Semiotika Pemasaran Laura R Oswald yang memiliki 4 level turuanan di dalamnya yang terdiri dari kode secara sign, Emotional Teritories, Cultural Tension, Cultural categories untuk menjelaskan setiap tanda yang ada pada iklan es krim Indoeskrim Nusantara, Aice dan juga Walls sebagai bentuk cinta budaya dan kearifan lokal Indonesia. Teori yang digunakan dalam penelitian kali ini adalah Teori Komunikasi Identitas yang di kemukakan oleh Michael Hect, untuk mendeskripsikan jika kebudayaan tampil melalui identitas – identitas yang melekat pada suatu kelompok adat masyarakat Indonesia. Hasil dari penelitian dalam ketiga iklan tersebut (Indoeskrin Nusantara, Aice, Walls) adalah memperlihatkan kebudayaan dan kearfian lokal dari berbagai macam suku di Indonesia yang di balut dengan unsur kebersamaan dan kebahagiaan dalam menikmati sebuah es krim.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Comunication
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Nn Nilam Cahya
Date Deposited: 21 Sep 2024 22:36
Last Modified: 21 Sep 2024 22:36
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/4137

Actions (login required)

View Item View Item