Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KELURAHAN LARANGAN INDAH

Yulianti, Puji (2022) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KELURAHAN LARANGAN INDAH. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.

[img] Text
SKRIPSI-PUJI YULIANTI-ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (3MB)
[img] Text
SKRIPSI-PUJI YULIANTI-BAB 1.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Kelurahan Larangan Indah, yang bertujuan untuk mengetahui adanya Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai. Populasi dan Sampel pada penelitian ini adalah sebanyak 60 responden dengan menggunakan teknik Analisis yang digunakan adalah analisis linear berganda dengan program SPSS Versi 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan bahwa Gaya Kepemimpinan, Kompensasi dan Lingkungan Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai. Dan secara parsial terdapat pengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Management > Financial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Tn Andrian Prayudho
Date Deposited: 01 Jul 2022 01:23
Last Modified: 01 Jul 2022 01:23
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/652

Actions (login required)

View Item View Item