Search for collections on Repository Universitas Satya Negara Indonesia

MEMBANGUN EMPLOYEE RELATIONS OLEH HUMAS PT MAP AKTIF ADIPERKASA (MAA) DALAM MENCIPTAKAN HUBUNGAN HARMONIS (Studi Kasus Deskriptif Kualitatif Planet Sport PIM 1)

Fujianti, Elyana (2019) MEMBANGUN EMPLOYEE RELATIONS OLEH HUMAS PT MAP AKTIF ADIPERKASA (MAA) DALAM MENCIPTAKAN HUBUNGAN HARMONIS (Studi Kasus Deskriptif Kualitatif Planet Sport PIM 1). Undergraduate thesis, Universitas Satya Negara Indonesia.

[img] Text
Elyana Fujianti - BAB I.pdf

Download (644kB)
[img] Text
Elyana Fujianti - ABSTRAK.pdf

Download (712kB)

Abstract

Setiap perusahaan memiliki dua pola hubungan (relations) yaitu internal relation dan external relations. Keduanya tercapai jika perusahaan tersebut melakukan aktivitas komunikasi, baik itu komunikasi internal dan external. Latar belakang dari penelitian ini: Banyak perusahaan tidak memahami bahwa komunikasi adalah bagian penting dalam menyampaikan visi dan misi serta budaya perusahaan. Peneliti menemukan satu permasalahan yang berkaitan dengan komunikasi organisasi yang beberapa bulan belakangan ini terlihat kurang harmonis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui membangun employee relations yang dilakukan oleh humas PT. MAP Aktif Adiperkasa dalam menciptakan hubungan harmonis. Teori yang peneliti lakukan dengan menggunakan teori empat sistem Rensis Likert yaitu explorative otoritatif, benevolen otoritatif, konsultatif, kelompok partisipatif. Dengan pendekatan deskripstif kualitatif dimana pengamatan, observasi, interview serta dokumentasi langsung yang berguna untuk memperoleh jawaban dari permasalahan yang ada. Hasil penelitian : dengan adanya pelatihan, para karyawan dapat berkomunikasi dan dapat bekerja lebih terarah, lebih baik dalam melakukan dan mengerjakan pekerjaan sehingga menciptakan hubungan harmonis dalam lingkungan kerja. Kesimpulan penelitian : bahwa kegiatan membangun employee relations dapat dilaksanakan dalam berbagai bentuk aktivitas dan program-program seperti program pendidikan dan pelatihan, program motivasi kerja berprestasi, program penghargaan, program acara khusus, dan program media komunikasi internal.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Comunication
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Tn Satrio Wibowo
Date Deposited: 04 Apr 2023 04:44
Last Modified: 04 Apr 2023 04:44
URI: http://repo.usni.ac.id/id/eprint/3223

Actions (login required)

View Item View Item