Klara, Putri (2021) REPRESENTASI MENANGGULANGI PERUBAHAN IKLIM DI TUJUH PROVINSI DALAM FILM SEMESTA (Analisis Naratif Model Tzvetan Todorov). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA.
Text
SKRIPSI PUTRI KLARA_Abstrak.pdf Download (1MB) |
|
Text
SKRIPSI PUTRI KLARA bab 1.pdf Download (779kB) |
Abstract
Semesta merupakan film fiksi yang bergenre Dokumenter, film ini menceritakan mengenai perubahan iklim di tujuh provinsi tersebut. Tujuan penelitian untuk melihat Representasi Analisis Naratif film Semesta Dalam Menanggulangi Perubahan Iklim di Tujuh Provinsi. Penelitian ini menggunakan teori Konstruksi Realitas Sosial ini menggambarkan sebuah proses sosial melalui tindakan dan suatu interaksi dimana khalayak menciptakan sebuah realitas secara terus menerus dalam kehidupan nyata di alami bersama secara subjektif Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan paradigma konstruktivis dan bersifat Deskriptif. Pengumpulan Data dengan cara menonton film tersebut dan mengscreenshoot rangkaian dialog dan gambar (scene) dalam film Semesta. Hasil penelitian ini disimpulkan , Film semesta sangat bagus secara konsep budaya serta agama dalam kaitannya pada upaya menanggulangi perubahan iklim berdasarkan pada cara hidup warga negara Indonesia. Film semesta dapat mengedukasi masyarakat setempat untuk peduli akan adanya perubahan iklim yang kini kita rasakan dampaknya. Kesimpulan dari Film semesta ini juga mengajarkan kepada kita untuk Menjaga serta melestarikan lingkungan sebagai suatu aktivitas positif yang bisa menghindarkan manusia dari kehancuran alam. Lingkungan harus dilestarikan demi keberlangsungan hidup makhluk hidup yang ada di bumi.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Comunication |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1) |
Depositing User: | Tn Andrian Prayudho |
Date Deposited: | 13 Dec 2021 01:29 |
Last Modified: | 13 Dec 2021 01:29 |
URI: | http://repo.usni.ac.id/id/eprint/482 |
Actions (login required)
View Item |